Bahan 1 Kue Zebra Kukus :
- 250 gr gula pasir.
- 8 btr telur.
- 1 sdm emulsifier.
- 1/2 sdt garam.
- 250 gr tepung terigu.
- 50 gr susu bubuk.
- 50 gr mentega, lelehkan.
- 50 gr susu segar.
- 75 gr margarin, lelehkan.
- 2 sdm kopi instan, cairkan.
- 1 sdm mocca pasta.
- Kocok bahan 1 hingga mengembang dan kental.
- Masukkan bahan 2 sambil diayak, aduk hingga rata. Bagi adonan menjadi 2 bagian.
- Sebagian adonan dicampur dengan bahan 3, aduk rata dan sisihkan.
- Sebagian adonan yang lain dicampur dengan bahan 4, aduk rata dan sisihkan.
- Siapkan loyang bulat dengan ukuran 24 diameter. Olesi dengan margarin.
- Ambil 1 chentong adonan putih, tuang ke dalam loyang dengan mengisi bagian tengah terlebih dahulu.
- Ambil 1 chentong adonan mocca, tuang ke dalam loyang di atas adonan putih.
- Tuang adonan beselang-seling sampai adonan habis.
- Kukus adonan selama 1 jam.
- Angkat, potong-potong, kue zebra kukus siap disajikan.
emulsifier itu apa???kalo beli di toko bahan roti nama lainnya apa?
ReplyDelete